Menurut masyarakat setempat, nama Karimunjawa berasal dari kisah Syekh Amir Hasan, putra dari Sunan Muria yang merupakan murid Sunan Kudus. Menurut cerita, Ia dibuang di kepulauan yang apabila dilihat dari jauh dalam bahasa Jawa disebut kerimun-kerimun yang berarti samar-samar dalam bahasa Indonesia. Seiring berjalannya waktu, kepulauan tersebut sering dipanggil sebagai Kepulauan Karimunjawa.
Kepulauan Karimunjawa |
- Pulau Liburan
- Caribbean van Java
- Paradise of Java
Kepulauan Karimunjawa |
CARA MENCAPAI KEPULAUAN KARIMUNJAWA :
- Jalur laut
- Jalur udara
Jalur laut merupakan jalur umum yang sering digunakan oleh para wisatawan ketika berkunjung ke Kepulauan Karimunjawa. Anda mampu memilih 3 kapal yang tersedia untuk menuju ke tempat wisata Karimunjawa ini, yakni kapal Bahari Expres, kapal motor cepat Kartini, dan juga kapal motor penumpang Muria. Waktu tempuh perjalanan bila menggunakan kapal motor cepat Kartini sekitar 4 jam bila dari Pelabuhan Kartini. Jika menggunakan kapal Bahari Expres, dapat ditempuh dengan waktu sekitar 2 jam dari Pelabuhan Kartini. Dan apabila menggunakan kapal motor penumpang Muria akan menempuh waktu sampai 6 jam.
Kapal Kartini Karimunjawa |
Kunjungi juga: 10 Tempat Wisata di Jepara yang Paling Indah
Penangkaran Hiu Karimunjawa |
- Berenang
- Scuba diving
- Snorkling
- Memancing
- Berkunjung ke pulau tetangga
- Berkeliling pulau
- Penangkaran hiu
- Bermain pasir
- Api unggun
- Ziarah makam
- Menikmati matahari tenggelam
- Melihat kehidupan nelayan
- Berfoto-foto
- Trekking hutan mangrove
- Barbeque
- Berjemur di pantai
Wisata Kepulauan Karimunjawa |
- Pantai Batu Karang Pengantin
- Pulau Menjangan Besar
- Legon Lele
- Desa Kemojan
- Pantai Barakuda
- Pulau Kemojan
- Pantai Nirwana
- Clarksmann Traditional Culinary
- Pantai Ujung Gelam
- Pulau Tengah
- Karimunjawa Culinary Centre
- Pulau Geleang
- Alun-Alun Karimunjawa
- Pulau Menjangan Kecil
- Pulau Kecil
- Pulau Cemara Besar
- Pulau Cemara Kecil
Terima kasih telah membaca artikel 'Wisata Jepara - Wisata Kepulauan Karimunjawa' Semoga bermanfaat.
0 komentar: